HP Vivo Y39 Hadirkan Baterai Jumbo 6.000 mAh, Ini Fitur Unggulannya
HP Vivo Y39- tangkapan layar-
Sedangkan kamera utamanya menghadirkan sensor 50 MP yang berpadu dengan kamera selfie 8 MP di bagian depan.
Untuk baterai, Vivo Y39 superior dengan kapasitas 6.000 mAh yang sudah mendukung pengisian daya melalui kabel 44W.
Belum banyak detail terkait harga dan spesifikasi Vivo Y39. Perlu menanti hingga Vivo secara resmi memperkenalkan perangkat anyarnya tersebut ke pasar HP.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: