Hari Ini, 398 Peserta Pengawas Desa Kelurahan di Lebong yang Lolos Seleksi Jalani Tes Wawancara

Hari Ini, 398 Peserta Pengawas Desa Kelurahan di Lebong yang Lolos Seleksi Jalani Tes Wawancara

Kantor Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Lebong.-foto : amri rakhmatullah/radarlebong-redaksi

BACA JUGA:36 Panwascam Diingatkan Integritas dan Profesionalitas

BACA JUGA:Inilah Nama-Nama 36 Panwascam Terpilih di 12 Kecamatan

Kecamatan Lebong Selatan dengan 10 desa/kelurahan memiliki 46 pendaftar yaitu 28 laki-laki dan 19 orang perempuan.

Kecamatan Lebong Tengah dengan 11 desa/kelurahan tercatat ada 47 pendaftar dengan rincian 28 pendaftar laki-laki dan 19 perempuan.

Kemudian Kecamatan Utara yang terdiri dari 12 desa/kelurahan ada 47 pendaftar yaitu 27 laki-laki dan 20 perempuan.

Kecamatan Pinang Belapis terdiri dari 8 desa/kelurahan di ada 30 pendaftar masing-masing 16 pendaftar laki-laki dan 14 pendaftar perempuan.

Kecamatan Rimbo Pengadang dengan 6 desa/kelurahan ada 22 pendaftar yaitu 12 laki-laki dan 10 perempuan,

Kecamatan Topos dengan 8 desa/kelurahan ada 21 pendaftar yaitu 17 laki-laki dan 5 perempua.

Kecamatan Tubei dengan 8 desa/kelurahan ada 36 pendaftar yaitu 23 laki-laki dan 13 perempuan.

Kecamatan Uram Jaya dengan 7 desa/kelurahan ada 27 pendaftar masing-masing 11 laki-laki dan 16 perempuan.

"Kita cukup apresiasi dengan antusias masyarakat untuk menjadi pengawas pemilu ini, namun kebutuhan PKD yang

akan direkrut hanya berjumlah 104 orang. Masing-masing desa/kelurahan hanya akan ditempatkan 1 orang PKD.

Yang mana, perekrutan ini sendiri dilaksanakan oleh Panwascam," jelasnya.

Jefri pun mengingatkan, untuk seluruh Panwascam dalam melaksanakan seleksi ini, dapat dilaksanakan dengan baik

dan sesuai dengan ketentuan aturan. Jangan sampai ada penyalahgunaan kewenangan, karena akan berdampak pada marwah Bawaslu.

"Apabila Panwascam bisa menjalankan kewenangan ini dengan baik, sesuai dengan pedoman perekrutan pengawas

desa dan kelurahan, mudah-mudahan wibawa Panwascam semakin baik dalam menyongsong Pemilu 2024," imbuhnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: