Resep Gudeg Komplit, Waktu 1 Jam Lansung Jadi

Resep Gudeg Komplit, Waktu 1 Jam Lansung Jadi

Resep membuat gudeg dalam waktu 1 jam-foto :tangkapan layar/youtube@Devina Hermawan-

RADARLEBONG.ID- Gudeg merupakan hidangan khas daerah Yogyakarta yang terbuiat dari nangka muda yang dimasak dengan santan.

Pada umumnya memasak gudeg diperlukan waktu berjam-jam untuk membuat hidangan yang mengugah selera.

Akan tetapi resep satu ini Anda cukup waktu 1 jam untuk memasak gudeg yang memiliki matang dengan sempurna.

Gudeg biasanya berwarna coklat yang dihasilkan oleh daun yang dimasak saat waktu bersamaan.

BACA JUGA:Resep Sate Padang Rasa Gurih dengan Aroma Khas Rempahnya

Gudeg sangat populer di Jawa, hidangan ini merupakan hidangan sebagai masakan rumahan dan hidangan jajanan luar.

Untuk itu bagi Anda yang masih binggung dalam membuat gudeg Anda bisa coba resep satu ini.

Berikut ini cara membuat gudeg cukup dalam waktu 1 jam saja tanpa berlama-lama.

Bahan bumbu halus:

20 siung bawang putih

15 siung bawang merah

8 butir kemiri, sangrai

6 cm lengkuas, iris

2 sdt ketumbar sangrai

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: