Masya Allah! Inilah Segudang Manfaat dan Khasiat Bawang Putih Tunggal untuk Kesehatan
Masya Allah! Inilah Segudang Manfaat dan Khasiat Bawang Putih Tunggal untuk Kesehatan -foto :tangkapan layar/YouTube-
RADARLEBONG.ID - Bawang putih tunggal, atau yang sering disebut bawang lanang, tidak hanya sekadar bumbu dapur untuk menyempurnakan cita rasa masakan.
Ternyata, manfaatnya untuk kesehatan sangatlah luar biasa.
Meskipun serupa dengan bawang putih konvensional, bawang putih tunggal memiliki perbedaan mencolok terutama dalam bentuknya.
Namun, secara garis besar, fungsi dan manfaat kesehatannya hampir sama, yakni sebagai bumbu dapur dan penyedia khasiat kesehatan.
BACA JUGA:Tak Disangka! Manfaat Ajaib Bawang Putih Tunggal untuk Kesehatan Anda
Bawang putih tunggal memiliki bentuk bulat kecil dengan diameter hanya 2-5 cm, serta memiliki rasa dan aroma yang sangat khas.
Kulitnya berwarna putih. Keunggulan utama dari bawang tunggal adalah bahwa ia hanya terdiri dari satu siung saja.
Produksi bawang putih tunggal tidak sebanyak bawang putih biasa, sehingga seringkali diawetkan dengan cara diacarkan.
Hal ini menjadikannya populer sebagai bahan acar daripada dijual segar.
BACA JUGA:Waspada! Jangan Asal Pakai Obat Sirup Lewat Tanggal Kadaluarsa & BUD, Ini Bahayanya
Mungkin beberapa dari kita tidak menyadari betapa berharganya bawang putih tunggal ini.
Padahal, bawang putih tunggal memiliki kandungan senyawa yang lebih tinggi dibandingkan dengan bawang putih biasa.
Berikut adalah 22 manfaat bawang putih tunggal untuk kesehatan yang telah dikumpulkan dari berbagai sumber:
Mengatasi Asma: Bawang putih tunggal memiliki sifat anti peradangan yang mampu mengatasi asma.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: