Jangan Remehkan DBD, Dapatkan Perlindungan Maksimal dengan Vaksin: Dosis, Syarat, dan Manfaat!

Jangan Remehkan DBD, Dapatkan Perlindungan Maksimal dengan Vaksin: Dosis, Syarat, dan Manfaat!

Jangan Remehkan DBD, Dapatkan Perlindungan Maksimal dengan Vaksin: Dosis, Syarat, dan Manfaat!-foto :pixabay-

BACA JUGA:Rekayasa Teknologi, Wolbachia Solusi Baru Pengendalian DBD?

Vaksin demam berdarah dapat mencegah keparahan dan tingkat rawat inap akibat DBD hingga 84 persen.

Secara keseluruhan, vaksin ini memberikan perlindungan terhadap demam berdarah dengan gejala hingga 61 persen.

Pemberian dosis vaksin untuk melindungi diri dari DBD tersebut hanya perlu menerima dua dosis vaksin dengan selang waktu tiga bulan.

Yangmana, pemberian vaksin demam berdarah tersebut hanya diberikan dengan orang dengan daya tahan tubuh lemah, ibu hamil, menyusui, dan mereka yang sedang menjalani pengobatan dengan steroid dosis tinggi serta imunoterapi.

Tentunya, efektivitas vaksin dengue dalam mencegah demam berdarah sekitar 84 persen yang 

dapat mengurangi keparahan dan tingkat rawat inap , serta memberikan perlindungan terhadap demam berdarah dengan gejala hingga 61 persen.

Vaksin demam berdarah adalah langkah penting dalam mencegah penyebaran penyakit mematikan ini.

Sebelum mendapatkan vaksinasi, konsultasikan dengan dokter untuk memastikan bahwa Anda memenuhi syarat dan untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai pencegahan DBD.

Jika Anda berusia 6 hingga 45 tahun dan memenuhi syarat untuk mendapatkan vaksin demam berdarah, konsultasikan dengan dokter Anda untuk mendapatkan informasi lebih lanjut.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: