Presiden Jokowi Ancam Ganti Manteri yang Sibuk Nyaleg

Presiden Jokowi Ancam Ganti Manteri yang Sibuk Nyaleg

Presiden Jokowi memberi keterangan pers-Poto: Internet-

RADARLEBONG.ID- Presiden Jokowi memberi keterangan pers usai menghadiri Musyawarah Rakyat (Musra), di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (14/05/2023). 

Di lansirkan dari setkab.go.id Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan kepada para menteri Kabinet Indonesia.

Maju yang akan maju sebagai calon anggota legislatif  pada pemilihan umum 2024 mendatang,untuk tetap fokus dan tidak mengganggu kinerja dan tugas keseharian.

Kalau dari saya yang penting tidak mengganggu tugas-tugas keseharian, ucap Presiden dalam keterangannya kepada media setelah menghadiri acara Musyawarah Rakyat (Musra) di Istora Senayan, Jakarta, pada Minggu (14/05/2023).

BACA JUGA: Konser LINIMASA, Lagu Sial Mahalini Akan Buat Merinding Para Fans di Bengkulu, Cek Jadwalnya

BACA JUGA:SIM RI Digugat Agar Jadi Seumur Hidup, di Malaysia Sudah Berlaku 10 Tahun

Kepala Negara menjelaskan bahwa secara aturan, apabila seorang menteri akan maju sebagai caleg, diperbolehkan.

Yang harus kita tahu secara aturan memang diperbolehkan.

Lebih lanjut, Kepala Negara menegaskan akan selalu mengevaluasi tugas dan kinerja para menteri.

Jika nantinya kinerja menteri tersebut terganggu.

BACA JUGA: Jaksa Agung Tindak Tegas Oknum Jaksa yang Melakukan Dugaan Pemerasan

BACA JUGA:Terkait Prediksi Serangan Badai El Nino, Kementan Berpesan Begini

Presiden melanjutkan, posisi menteri tersebut bisa saja diganti.

Selalu saya evaluasi, kalau memang mengganggu, kerjanya terganggu, ya ganti bisa, tandas Presiden. (BPMI SETPRES/AIT)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: