Kabar Baik, APBD Lebong 2023 Masih Tanggung Gaji Honorer,
Jadwal Lengkap dan Link Nama Peserta Seleksi Kompetensi PPPK Kesehatan Lebong Tahun 2023-foto : adrian roseple/radarlebong-redaksi
Terpisah, Kepala Bagian Ortala, Heri Setiawan, ST, ME mengatakan berdasarkan anjab total keselurahan THLT se-Kabupaten Lebong kurang lebih sebanyak 1.800an.
Jumlah itu tersebar seluruh OPD di lingkup Pemkab Lebong.
BACA JUGA:Ingat, Besok Seluruh ASN dan Honorer Lebong Tetap Masuk Kerja
BACA JUGA:KTP Digital Segera Diberlakukan Untuk ASN dan Honorer Pemkab Lebong
"Iya, untuk tahun ini jumlah THLT diangka 1.800an. Bahkan untuk kuota masing-masing OPD sudah dibagikan sesuai dengan anjab," sampainya.
Sementara itu, untuk jumlah THLT terbanyak berada pada Dinas Kesehatan (Dinkes) dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Lebong.
Yang mana kedua Intansi tersebut memiliki tenaga medis dan tenaga guru.
"Kedua OPD ini memiliki banyak tenaga medis dan guru, karena memang mereka adalah pelayan masyarakat dan bersentuhan langsung dengan masyarakat," singkatnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: