Waspadai Bahaya Makanan Yang Dilarang Untuk Menu MPASI Bayi
Makanan Yang Dilarang Untuk Menu MPASI Bayi-tangkapan layar-
Jangan berikan bayi terlalu banyak makanan yang mengandung lemak jenuh tinggi.
Makanan-makanan seperti keripik, biskuit, dan kue, termasuk ke dalamnya, Bunda.
Memeriksa label nutrisi bisa membantu Bunda memilih makanan yang lebih rendah lemak jenuhnya.
4. Seafood
Sebagian ahli ada yang menyarankan untuk tidak memberikan seafood untuk anak di bawah satu tahun.
Dikhawatirkan makanan laut seperti kerang, udang, dan lobster, bisa menyebabkan alergi pada bayi.
Jika Bunda khawatir akan timbul alergi, bisa memberikan anak makanan laut ketika mereka berusia 1 atau 2 tahun untuk menghindari reaksinya.
Ketika bayi berusia lebih dari 2 tahun, Bunda bisa mulai mencoba memberikan anak dengan jenis ikan putih seperti cod dan flounder.
Selalu periksa reaksi dan kebersihan ikan sebelum memberikannya kepada bayi.
5. Buah berry
Meskipun buah berry sangat penting untuk tubuh, stroberi, blueberry, blackberry, raspberry, dan limau, memiliki kadar asam dan vitamin C yang tinggi sehingga bisa menyebabkan perut kembung.
Saran yang baik adalah menunggu anak sekitar satu tahun untuk memberikan mereka jus buah tersebut untuk mencegah reaksi alergi atau sakit perut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: