Mantan Pemred SKH Radar Lebong, Yoki Setiawan Jabat Ketua KPU Lebong Periode 2023-2028

5 Komisioner KPU Lebong periode 2023-2028 resmi dilantik pada Minggu 25 Juni 2023.--
Sepak terjang ke 4 Komisioner KPU Lebong lainnya yakni Sugianto merupakan incumbent Ketua KPU Lebong periode 2013-2018.
Kemudian 3 wajah baru , yakni Devi Herdianti, keterwakilan perempuan dan satu-satunya komisioner dengan profesi sebagai PNS.
Lalu, 2 nama komisioner KPU terpilih lainnya, yakni Supriyatnak dengan profesi terakhir sebagai Ketua Korkab TAPM ( Tim Ahli Pemberdayaan Masyarakat ) Kemendes PDTT sejak 2016 dan Rio Aria Nugraha .(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: