Lebong Kosong Pupuk Subsidi, Begini Penjelasan Dinas Pertanian dan Perikanan

Rabu 30-11-2022,14:46 WIB
Reporter : Adrian Roseple
Editor : Redaksi Radar Lebong

BACA JUGA:Petani Menjerit. Harga Pupuk dan Racun Naik Dua Kali Lipat

"Jadi kita prioritaskan dulu petani yang terdaftar dalam RDKK. Pada intinya kita memastikan seluruh kelompok tani tersebut bisa mendapatkan pupuk subsidi meskipun jumlah kebutuhan tidak sesuai dengan masa tanam tersebut. Mengingat pupuk subsidi yang berada di Kabupaten Lebong terbatas," tutupnya.

Kategori :