Resep Sup Matahari Khas Solo Dijamin Favorit Keluarga

Resep Sup Matahari Khas Solo Dijamin Favorit Keluarga

Resep sup matahari khas makassar ala chef devina-foto :tangkapan layar-

RADARLEBONG.ID- Solo merupakan kota yang dikenalo engan julukan kota batik atau kota budaya.

Selain dikenal dengan kebudayaannya kota Sola juga mempunyai beragam makanan khas.

Salah satu makanan khas Solo yang banyak peminatnya adalah sup matahari.

Sup matahari pada umumnya memiliki cita rasa yang gurih dan enak apalagi bila disantap saat cuaca dingin.

BACA JUGA:Resep Nasi Goreng Merah Khas Makassar Rasa Gurih dan Praktis Dibuat

Apabila Anda tertarik untuk mencoba sup matahari khas Solo ini, tidak perlu jauh-jauh ke Solo.

Anda bisa mencoba membuat resep sup matahari khas Solo ini sendiri dirumah dengan bahan-bahan yang mudah untuk ditemukan.

Rasa sup matahari Solo yang nikmat sungguh tidak diragukan lagi, siapapun yang mencobanya akan ketagihan secra terus menerus.

Berikut ini resep sup matahari khas solo yang bisa menjadi makanan favorit keluarga dengan rasa yang gurih.

Bahan kulit:

2 butir telur

5 sdm tepung terigu protein sedang

50 ml air

1 sdt kaldu ayam bubuk

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: