Apa itu Green Lifestyle? Terapkan Kebiasaan Ini Memulai Green Lifestyle

Apa itu Green Lifestyle? Terapkan Kebiasaan Ini Memulai Green Lifestyle

Apa itu Green Lifestyle? Terapkan Kebiasaan Ini Memulai Green Lifestyle-foto : tangkapan layar-

RADARLEBONG.ID- Saat Ini trend Green Lifestyle menjadi banyak peminatnya. Akan tetapi tidak menutup kemungkinan masih banyak orang yang belum mengetahui apa itu Green Lifestyle.

Untuk Itu mari kita bahas Apa itu Green Lifestyle dan bagaimana cara menerapkannya? Yuk simak penjelasannya

Green Lifestyle adalah bentuk gaya hidup menjadi lebih ramah terhadap lingkungan. Sehingga hal ini menjadi lebih sadar terhadap lingkungan sekitar dengan cara mengubah gaya hidup.

Hal ini berdampak positif dapat mengurangi tingkat polusi dan volume sampah yang dibuang.

BACA JUGA:Apa Itu Istilah Doomscrolling? Bagaimana Dampaknya Bagi Kesehatan Mental

Tak jarang banyak orang yang ingin mencoba dengan menerapkan Green Lifestyle dan menganggap bahwa itu tidak mungkin bisa dilakukan.

Sebenarnya tidak mudah untuk mengaplikasikan gaya hidup seperti ini di tengah infrastruktur dan masyarakat yang belum mendukung.

Akan tetapi Anda bisa memulai menerapkan Green Lifestyle dengan kebiasaan seperti berikut ini.

1. Konsumsi pangan berkelanjutan

BACA JUGA:Gunakan Teknik Ini untuk Kamu yang Pelupa! Terbukti Ampuh

Lebih memilih makanan yang diproduksi secara organik, lokal, dan musiman di wilayahmu masing-masing.

Kemudian, usahakan untuk mengurangi konsumsi daging untuk mengurangi jejak karbon dan lebih banyak menerapkan pola makan berbasis nabati.

Satu hal lagi, tinggalkan kebiasaan membuang makanan karena bisa meningkatkan jumlah CO2 dan metana yang mencemari permukaan tanah.

2. Manfaatkan produk daur ulang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: