Lengkap dan Khas Siantar! Resep Mie Keriting Pakai Daging Ayam
Resep mie keriting daging ayam-foto :tangkapan layar-
100 ml air
¼ sdt garam
¼ sdt merica
50 ml minyak
Bahan bumbu halus:
7 siung bawang merah
10 siung bawang putih
2 cm jahe
50 ml air
Lainnya:
1 liter air
3 sdm kecap manis
3 sdm saus tiram
½ sdt bubuk ngohiong
1 sdm gula pasir
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: