Jenis Kerja Freelance Yang Cocok Untuk Ibu Rumah Tangga
Jenis Kerja Freelance Yang Cocok Untuk Ibu Rumah Tangga-Foto : internet -
RADARLEBONG.ID- Sebagai ibu rumah tangga kadang pernah merasakan uang seret dan menghabiskan banyak biaya.
Mau minta ke suami merasa tidak enak hati?
Tenang guys Anda bisa mencoba untuk kerja freelance lewat situs online.
Situs online yang menyediakan freelance akan membantu Anda mendapatkan uang tambahan meskipun masih berstatus ibu rumah tangga.
BACA JUGA:Pola Pengeluaran Uang Gen Z yang Aneh, Apa Dampaknya?
Nggak perlu minder, karena memang ada banyak pekerjaan freelance yang tidak terlalu mengutamakan latar pendidikan seperti layaknya pekerjaan tetap.
Anda tidak perlu takut akan jam kerja yang membuat tugas kuliah jadi terbengkalai.
Karena pekerjaan yang ditawarkan lewat situs freelance tidak biasanya lebih mengutamakan tenggat waktu selesai
pekerjaan, jadi Anda bisa atur jam kerjamu sendiri.
BACA JUGA:Menemukan Jalan Bagi Mereka yang Merasa Tak Berbakat
Yuk simak apa saja kerja freelance.
1. Online shop
Memiliki bakat berjualan? Ibu rumah tangga dapat mencoba membuka toko online di berbagai platform e-commerce.
Produk yang dijual bisa berupa hasil karya sendiri, produk buatan lokal, atau menjadi reseller.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: