Ini Resep Teh Herbal Obat Flu ala Ustaz dr.Zaidul Akbar, Mudah Membuatnya

Ini Resep Teh Herbal Obat Flu ala Ustaz dr.Zaidul Akbar, Mudah Membuatnya

Ustaz dr.Zaidul Akbar mengenai ramuan herbal obat flu.--

RADARLEBONG.ID - Ustaz dr.Zaidul Akbar membagikan resep teh herbal obat flu. Sekadar diketahui bahwa flu atau pilek terjadi karena adanya infeksi rhinovirus, kondisi ini disebut penyakit selesma atau common cold.

Tidak hanya itu, pilek atau flu sebenarnya adalah gejala yang bisa saja disebabkan oleh penyakit atau kondisi kesehatan lain.

Sementara beberapa penyebab munculnya gejala pilek diantaranya udara dingin atau kering.

Anda atau keluarga yang mengalami flu atau pilek bisa mencoba resep herbal dari Ustaz dr.Zaidul Akbar. Resep-resep herbal ini sudah ia susun dalam buku " Jurus Sehat Rasulullah (JSR)".

BACA JUGA:Dr.Zaidul Akbar Ungkap Manfaat Minum Air Serai Sebelum Tidur, Ternyata Anda Bisa Rasakan..

BACA JUGA:Masyaallah ! Al-Qur'an adalah Penyembuh dari Segala Penyakit, Begini Penjelasan Dr.Zaidul Akbar

Adapun Ustaz dr.Zaidul Akbar merupakan pakar kesehatan, dai muda, konsultan serta praktisi pengobatan sunnah. Dia lahir pada 30 November 1977.

Ia juga salah seorang pendiri dan Ketua Umum Perkumpulan Bekam Indonesia (PBI).

Kemudian, menjadi Pengurus Pusat Asosiasi Pengobat Tradisional Indonesia (ASPTERI).

Ustaz dr.Zaidul Akbar adalah dokter umum lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. Dia masuk pada 1997 dan lulus tahun 2003.

Dirinya pernah praktik di rumah sakit di Balikpapan dan Jakarta.

Dia mengungkapkan turut serta berdakwah karena prihatin dengan adanya masalah kehalalan obat. 

Menurut Ustaz dr. Zaidul Akbar, masalah halal haram sangat penting bagi kelangsungan hidup seseorang.

Berikut ini resep teh herbal obat flu ala dr.Zaidul Akbar :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: