Tips Cara Mempercepat Pertumbuhan Tanaman Cabai
Tips cara mempercepat pertumbuhan tanaman cabai.-foto : carles/radarlebong-
RADARLEBONG.ID - Tanaman cabai merupakan salahsatu jenis tanaman yang mudah ditanam dan dirawat di pekarangan rumah.
Bahkan, tanaman cabai ini juga bisa ditanam dalam pot, lho. Namun, tahukan anda, dengan pemilihan pupuk yang tepat dan memberinya perawatan yang sesuai, tanaman cabai Bunda pasti makin subur.
Tentu saja, tanaman cabai membutuhkan nutrisi yang cukup untuk tumbuh dengan sehat dan menghasilkan buah yang berkualitas, maka Bunda perlu tahu cara memilih pupuk untuk mempercepat pertumbuhan cabai.
Nah, pengen tahun bagaimana cara memilih pupuk untuk mempercepat pertumbuhan tanaman cabai, berikut ini caranya :
BACA JUGA:Dokter Gizi Sampaikan Tips Pulihkan Stamina Usai Libur Lebaran
BACA JUGA:Tak Cuma Pelengkap Minuman, Kenali Manfaat Biji Selasih untuk Kesehatan Tubuh
1. Ketahui jenis tanah
Sebelum memilih pupuk, penting untuk mengetahui jenis tanah tempat cabai ditanam. Setiap jenis tanah memiliki kebutuhan nutrisi yang berbeda.
Jika tanah tempat cabai ditanam kurang subur, maka memilih pupuk yang tepat dapat membantu meningkatkan kesuburan tanah tersebut. Bunda bisa melakukan tes tanah terlebih dahulu untuk mengetahui jenis tanah dan kebutuhan nutrisinya.
2. Pilih jenis pupuk yang tepat
BACA JUGA:WHO Rilis 10 Penyakit Mematikan di Dunia, Jantung Hingga Diare
BACA JUGA:GB WhatsApp Itu Apa ? Cek Fitur dan Bahayanya
Ada beberapa jenis pupuk yang bisa digunakan untuk mempercepat pertumbuhan cabai, yaitu pupuk organik dan pupuk anorganik.
Pupuk organik seperti pupuk kandang dan pupuk kompos terbuat dari bahan organik alami dan tidak mengandung bahan kimia berbahaya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: