Ops Musang Nala I 2023 di Lebong, Berikut Capaian Hasilnya

Ops Musang Nala I 2023 di Lebong, Berikut Capaian Hasilnya

KONFERENSI PERS : Kapolres Lebong AKBP Awilzan SIK memaparkan capaian hasil Ops Patuh Nala 2023.-foto : adrian roseple/radar lebong-redaksi

Sementara penangkapan tersangka AJ, AY dan BU merupakan penangkapan non target operasi.

"Tidak hanya 6 orang tersangka, dalam operasi ini ada 30 orang yang dilakukan pembinaan saat tim melakukan

patroli dan razia disejumlah titik keramaian. Seperti warung remang-remang, taman dan sejumlah titik lokasi lainnya," ungkap Kapolres.

Kapolres menambahkan, operasi musang ini dilakukan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) menjelang memasuki Ramadhan 1444 Hijriah.

Di samping itu masyarakat juga diminta agar tetap meningkatkan kewaspadaan, sehingga tidak menjadi korban dari pelaku kejahatan.

"Operasi ini bertujuan untuk menekan angka kriminalitas dan menjaga kondusifitas di wilayah hukum Polres Lebong

menjelang bulan puasa yang  tidak lama lagi akan dirayakan oleh umat muslim. Selain itu masyarakat diimbau untuk terus meningkatkan kewaspadaan," imbuh Kapolres.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: