Oknum Camat VCS Itu Pengurus BMA Lebong, Tokoh Pemuda Desak BMA Cabut Gelar 'Raja Kecamatan'

Oknum Camat VCS Itu Pengurus BMA Lebong, Tokoh Pemuda Desak BMA Cabut Gelar 'Raja Kecamatan'

Keputusan dan Lampiran Keputusan Bupati Lebong Nomor 396 Tahun 2021 tentang Pengangkatan Pengurus Badan Musyawarah Adat (BMA) Kabupaten Lebong--dokumen/radarlebong

"Keme Majok Kute Anok Kutai Tanai Lebong. Baef Bekinoi Merai Share Bhito Yo Igai. Kerno Diyo Adeba Aib, Musibah Sepasuak Te. Bekinoi Soal Yo Gacang Selesei. (Kami mengajak semua warga Lebong, meminta untuk berhenti menyebarluaskan berita ini lagi. Karena ini adalah aib, musibah keluarga kita. Mudah-mudahan masalah ini cepat selesai)," tulis Nedi Aryanto Jalal dalam postingan di facebook miliknya.

Kemudian, masih Nedi Aryanto Jalal dalam tulisannya di facebook, pihaknya akan segera menghadap Raja Lebong untuk musyawarah mufakat guna menjatuhkan hukum atau sanksi secara adat rejang.

"Unyo Ite Mbot Asea Kerjo Kudi APH, Serto Pihak Pemda Lebong Kileak (Sekarang kita menunggu hasil kerja dari APH serta Pemda Lebong dulu)," tulisanya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: