Resep Nasi Ayam Hainan Singapura, Lengkap Dengan Kuah dan Sambal

Minggu 07-07-2024,11:25 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Miya Diosi

RADARLEBONG.ID- Nasi Hainan merupakan hidangan khas Tiongkok namun populer juga di Malaysia dan Singapura.

Perpaduan nasi pulen dengan aroma wangi, serta ayam, kuah, sambal, dan side dish lainnya menjadikan hidangan ini spesial.

Nasi Hainan selain memiliki rasa yang sedang ternyata aromanya juga mengunggah selera saat tercium. Bagi Anda

yang ini mencoba resep Nasi Hainan Singapura berikut ini resepnya.

BACA JUGA:Resep Chicken Teriyaki Ala Yoshinayo, Dijamin Mak Nyoss!

Nasi hainan:

2 cup beras, cuci dan rendam 30 menit

2 cup kaldu ayam

1 sdm minyak wijen Lee Kum Kee

BACA JUGA:Resep Bakmie Goreng Ala Chinesee Resto Bumbunya Paling Penting

1 sdm saus tiram Lee Kum Kee

2 sdm kecap asin Lee Kum Kee

2 sdt garam

½ sdm gula

½ sdt merica

Kategori :