Bosan Nada Dering HP, Ini Cara Mengubah Nada Dering Di HP iPhone

Bosan Nada Dering HP, Ini Cara Mengubah Nada Dering Di HP iPhone

Cara Mengubah Nada Dering Di HP iPhone-tangkapan layar-

Di bagian atas layar, pilih opsi yang diinginkan. Anda bisa memilih Toko Nada jika sudah membeli nada dering atau ketuk opsi Pilih Lagu untuk menggunakan lagu dari pustaka Apple Music.

Lagu-lagu ini mencakup lagu lokal, lagu yang dibeli di iTunes, dan lainnya.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: