Jarang Diketahui, Berikut Ini Tips Menghemat Baterai HP iPhone Bagi Penggunanya

Jarang Diketahui, Berikut Ini Tips Menghemat Baterai HP iPhone Bagi Penggunanya

Berikut Ini Tips Menghemat Baterai HP iPhone Bagi Penggunanya-tangkapan layar-

Cara menghemat baterai selanjutnya adalah dengan menonaktifkan aplikasi background yang sedang berjalan meskipun tidak sedang digunakan.

App Refresh adalah fitur untuk memperbarui konten pada sisi background.

Maka, iPhone akan terus bekerja untuk memuat ulang aplikasi meskipun pengguna sedang tidak menggunakan aplikasi tersebut.

Untuk melakukan cara ini, pengguna dapat mengunjungi menu pengaturan, kemudian “Umum”, dan diikuti dengan “Background App Refresh”.

Kemudian, pengguna dapat memilih aplikasi mana yang ingin tetap diaktifkan dan dinonaktifkan.

Dengan melakukan cara ini, sistem kerja iPhone akan semakin ringan dan tentunya akan menghemat baterai iPhone.

3. Batasi Notifikasi yang Masuk

Cara menghemat baterai iPhone selanjutnya adalah dengan membatasi notifikasi yang masuk pada iPhone.

Dengan membatasi notifikasi iPhone, sistem kerja iPhone akan lebih ringan mengingat tugas yang diberikan semakin minim.

Untuk melakukan cara ini, pengguna dapat mengunjungi menu pengaturan, dan kunjungi “Notifikasi”. Pengguna dapat menonaktifkan notifikasi dari aplikasi yang ingin dimatikan.

4. Hindari iPhone dari Paparan Matahari

Cara menghemat baterai iPhone ketujuh yang jarang diketahui pengguna iPhone adalah dengan menghindari iPhone dari paparan sinar matahari.

Sebagai pengguna iPhone yang tinggal di Indonesia, pengguna harus memperhatikan kondisi suhu dan cuaca saat sedang menggunakan iPhone.

Harus diketahui bahwa suhu yang sangat tinggi atau rendah dapat menurunkan baterai iPhone dengan cepat. Hal ini disebabkan karena sistem kerja iPhone yang semakin berat.

5. Kurangi Kecerahan Layar iPhone

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: