Kamu Pengemar Produk HP Samsung? Intip Keunggulan Yang Akan Didapatkan

Kamu Pengemar Produk HP Samsung? Intip Keunggulan Yang Akan Didapatkan

Produk HP Samsung-foto :tangkapan layar-

namun Samsung mulai merambah dunia elektronik dengan menghadirkan TV, mesin cuci, AC, kulkas, laptop, MicroSD, dan lain-lain mulai dari 1969.

Dengan starting-point yang sudah lama inilah, Samsung seakan sudah matang dan dewasa di dunia industri dan fokus untuk mengembangkan kualitas produknya.

Hal ini terbukti dari model HP Samsung yang beragam dan memiliki segmen-segmen khusus.

Mulai dari model kelas entry sampai flagship Samsung hadirkan untuk bisa masuk ke dalam semua segmen masyarakat.

3. Produk tahan lama

Walaupun sudah dipakai bertahun-tahun tanpa kerusakan hardware, smartphone Samsung pada umumnya masih bisa bekerja dengan sangat baik.

Sebagian pengguna bahkan mengaku sampai bosan memakai smartphone-nya karena tidak kunjung rusak. 

4. Branding yang kuat

Jika seseorang ditanya merk ponsel Android apa yang terbaik, kemungkinan besar nama yang pertama kali muncul di benaknya adalah "Samsung".

Ini karena Samsung memang senantiasa memiliki branding yang baik di wilayah pasar global dan Indonesia.

Hal pertama yang membuat nama Samsung selalu diingat orang adalah luxury branding.

Jenama ini selalu diingat sebagai produk berkualitas, mewah, dan tidak malu-malu saat di bawa kemanapun.

5. Ada teknologi one UI

Selain sistem ekosistem, Samsung juga sudah mengembangkan teknologi One UI untuk merek HP-nya.

Secara keseluruhan, teknologi ini bisa membuat interface HP menjadi lebih segar dan menarik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: