Perbedaan Physical Suncreen dan Chemical Sunscreen ? Intip Penjelasannya
Perbedaan Physical Suncreen dan Chemical Sunscreen-foto :tangkapan layar-
RADARLEBONG.ID- Sebagian orang belum mengetahui perbedaan dari physical sunscreen dan chemical sunscreen.
Tentunya hal ini merupakan jenis skincare yang memiliki perbedaan masing-masing.
Selain itu tentunya kegunaan dan fungsinya juga berbeda-beda sesuai dengan jenis kulit masing-masing dari Anda.
Physical sunscreen adalah spektrum perlindungan lebih luasa dan mungkin menimbulkan whitecast.
BACA JUGA:Kandungan Niacinamide Dalam Skincare Bisa Sebabkan Alergi, Simak Penjelasanya
Selain itu, physical sunscreen memiliki titanium dioxide dan zinc dioxide sebagai bahan aktif utama.
Physical sunscreen bekerja dengan cara membentuk sebuah layer perlindungan pada kulit dan kemudian memantulkan dan menghancurkan sinar UV yang hendak menembus kulit.
Menurut penelitian physical sunscreen memantulkan dan menghancurkan sinar UV yang hendak menembus kulit hingga sebesar 95%.
Kelebihan dari sunscreen ini merupakan spektrum perlindungannya yang lebih luas dan cenderung tidak menimbulkan clogged pores.
Sedangkan di sisi lain, physical sunscreen berpotensi untuk menimbulkan whitecast pasca diaplikasikan ke wajah.
Sementara chemical sunscreen mudah Menyerap dan punya kemungkinan menyebabkan clogged pores.
Physical sunscreen bekerja dengan cara memantulkan sinar UV agar tidak diserap kulit.
Chemical sunscreen bekerja seperti spons dengan cara menyerap sinar UV dan melepaskannya sebagai panas dari dalam tubuh.
Terdapat bahan aktif yang biasa dikandung oleh chemical sunscreen adalah avobenzone, octinoxate, oxybenzone dan masih banyak lagi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: