Hati-Hati Peredaran Pupuk Palsu, Begini Cara Membedakannya

 Hati-Hati Peredaran Pupuk Palsu, Begini Cara Membedakannya

Cara Membedakan Pupuk Palsu-Foto:Internet-

RADARLEBONG.ID- Peredaran Pupuk yang diduga palsu saat ini sangat marak terjadi, hal ini tentu memaksa petani harus bisa membedakan mana pupuk asli atau pupuk yang diduga palsu.

Peredaran pupuk yang diduga palsu diakibatkan oleh tingginya harga pupuk asli dan non subsidi dipasaran saat ini.

Hal ini membuat para petani mengambil langkah dengan membeli pupuk yang harganya miring, meskipun tidak mengetahui kandungan yang ada didalam pupuk tersebut.

Vice President Marketing Business Partner Korporasi PKT Jefri Limeisa Putra pernah mengatakan keberadaan pupuk yang diduga palsu tersebut.

BACA JUGA:Rahasia Awet Muda dan Glowing Dibongkar Ahli, Ternyata Gampang Begini Tipsnya

BACA JUGA: Tilang Manual Kini Diberlakukan Lagi,Berikut Daftar Besaran Dendanya

Alih-alih ingin mendapat harga murah, hal tersebut malah jadi merugikan para petani.

Karena tanaman yang ada justru menjadi rusak.

Jefri juga menyampaikan hal ini terjadi akibat pupuk yang diduga palsu diambil dari berbagai macam unsur tak karuan, tak terkecuali lempung bahkan pecahan genteng.

Padahal, dalam proses pembuatan pupuk asli, terdapat berbagai komponen yang sudah melalui berbagai penelitian agar disesuaikan dengan kebutuhan jenis tanaman.

BACA JUGA:Setelah Lampung, Presiden Jokowi Jelajahi Jambi

BACA JUGA:Penyakit Hepatitis A, Seperti yang Dialami Rapper Big Naughty

Berikut cara membedakan pupuk asli dan diduga palsu

1. Melihat bentuk kemasan dan juga komponen desain pada kemasan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: