BRI Siapkan Pinjaman KUR 100 Juta Dengan Suku Bunga 6%, Tanpa Jaminan

BRI Siapkan Pinjaman KUR 100 Juta Dengan Suku Bunga 6%, Tanpa Jaminan

BRI Siapkan Pinjaman KUR 100 Juta -foto:internet-

BACA JUGA:Kementerian Sekretariat Negara RI Membuka Lowongan Baru Mahasiswa dan Siswa SMK Bisa Mendaftar

Hal ini sesuai dengan ketentuan Permenko RI Nomor 1 Tahun 2023 tentang Pedoman Pelaksanaan KUR.

Di britakan rbtv.com, peminjam yang baru pertama kali mengajukan KUR BRI 2023 Rp100 juta, akan dikenakan suku bunga 6%.

Peminjam kedua akan  dikenakan suku bunga 7%, peminjam ketiga 8%, dan peminjam keempat 9%.

Tenor yang berlaku pada pinjaman KUR BRI 2023 yaitu maksimal lima tahun untuk Kredit Investasi (KI) dan maksimal 3 tahun untuk Kredit Modal Kerja (KMK).

BACA JUGA:Kementerian Sekretariat Negara RI Membuka Lowongan Baru Mahasiswa dan Siswa SMK Bisa Mendaftar

Oleh karena itu, tidak heran jika angsuran per bulannya mulai dari Rp1 jutaan saja.

Untuk mendapat gambaran, berikut rincian angsuran bulanan pinjaman KUR BRI 2023 Rp100 juta:

- Tenor 60 bulan: Rp1.933.300 per bulan.

- Tenor 48 bulan: Rp2.348.600  per bulan.

BACA JUGA:Intip Harta Kekayaan Kepala Daerah di Bengkulu, Siapa yang Tajir Melintir?

- Tenor 36 bulan: Rp3.042.200 per bulan.

- Tenor 24 bulan: Rp4.432.100 per bulan.

- Tenor 12 bulan: Rp8.606.700 per bulan.

Sementara itu, di britakan dari laman, bri.co.id, berikut ini adalah syarat pinjaman yang perlu dipersiapkan oleh Nasabah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: