4. Temukan deretan pemain ternama.
Film itu menghadirkan sederet aktor dan aktris berbakat yang sukses menghidupkan karakter-karakter unik dan jenaka.
Antara lain, Dennis Adhiswara, Ayushita, Asri Welas, Bayu Skak, Devina Aureel, Sundari Soekotjo, Yati Pesek, Marwoto, dan banyak lagi.