Apakah Konsumsi Sayur Daun Pepaya Sebabkan Darah Tinggi

Jumat 20-09-2024,13:12 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Miya Diosi

-Mendukung perkembangan rambut dan menyehatkan kulit kepala Mengurangi sel kulit mati dan gangguan kulit lainnya, seperti pori-pori tersumbat dan jerawat, jika digunakan untuk eksfoliasi

-Mengurangi inflamasi dan peradangan sehingga akan mengurangi gejala radang sendi, atau arthritis

-Mencegah perkembangan sel kanker, seperti kanker prostat dan kanker payudara

Makan daun pepaya setiap hari umumnya aman dan tidak akan menimbulkan efek samping yang serius.

Dengan memahami apakah daun pepaya mengakibatkan darah tinggi, Anda bisa mulai mengonumsinya secara rutin.

Meskipun begitu, jumlah daun pepaya per hari tetap perlu dibatasi agar tidak mengakibatkan efek samping tertentu, termasuk mual dan sakit perut.

Adapun jumlah daun pepaya yang disarankan untuk dikonsumsi adalah tidak lebih dari 1 ons, atau setara dengan 30 mL ekstrak daun pepaya per hari. 

 

Kategori :