--Keyboard: Magic Keyboard dengan Touch ID
-Baterai: Bertahan hingga 18 jam
-Port: USB-C, HDMI, jack headphone, slot kartu SDXC, dan Magsafe
-Dimensi: 212,2 x 312,6 x 15,5 mm
-Berat: 1,62 kg
-Warna: Hitam Kosmik
Selanjutnya adalah Apple MacBook Pro M2 Max. Berada di bawah series sebelumnya, MacBook ini juga unggul untuk menggunakan software yang berat seperti seperti editing video 4K, desain grafis, dan developer.
Varian dari MacBook Pro M2 Max terdiri dari dua jenis dengan ukuran layar yang berbeda, yaitu ukuran 14 inci dan 16 inci.
Berikut spesifikasi Apple MacBook Pro M2 Max:
-Layar: Liquid Retina XDR dengan ukuran 14,2 inci (3024 x 1964 piksel) atau 16,2 inci (3456 x 2234 piksel), kerapatan 254 ppi, 120 Hz, hingga 1600 nit.
-Prosesor: Apple M2 Max dengan konfigurasi 8 core performa dan 4 core efisiensi yang dilengkapi dengan neural engine 16-core.
-Kartu Grafis: GPU hingga 32-core.
-RAM: Pilihan 32 GB, 64 GB, atau 96 GB unified memory.
-Penyimpanan: SSD tersedia dalam kapasitas 1 TB, 2 TB, 4 TB, atau 8 TB.
-Konektivitas: WiFi 6E dan Bluetooth 5.3.
-Port: 1x SDXC, 1x HDMI, 1x jack audio 3,5 mm, 1x MagSafe 3, serta 3x Thunderbolt 4 untuk transfer data, output display, dan pengisian daya.