Resep Sempol Ayam Kekinian, Gurih dan Gampang Dibuat

Senin 03-06-2024,04:36 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Reni Apriani

RADARLEBONG.ID- Sempol ayam adalah sejenis makanan yang populer di Indonesia.

Hidangan ini berbentuk bola-bola daging yang terbuat dari campuran daging ayam yang diolah dengan bumbu dan rempah-rempah, lalu digoreng hingga matang.

Makanan ini biasanya dihidangkan sebagai jajanan atau camilan yang nikmat.

Umumnya sempol ayam dikenal sebagai jajanan saat kecil karena sering dijualkan dilingkungan sekolah.

BACA JUGA:Resep Lidah Kucing Tanpa Cetakan, Cocok Untuk Cemilan Idul Adha

Akan tetapi bagi Anda yang menjaga kesehatan khawatir jika sempol yang dijual pinggir jalan tidak higienis.

Anda bisa membuatnya sendiri dengan resep berikut ini.

Bahan adonan:

250 gr paha ayam filet

BACA JUGA:Resep Wedang Ronde Jahe, Kenyal Manis dan Wangi

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 batang daun bawang, iris

4 buah cabai merah keriting, iris 

5 lembar daun jeruk, iris

Kategori :