5 Cara Mengendalikan Mood Swing Agar Tidak Badmood

Sabtu 04-05-2024,13:10 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Reni Apriani

Pasalnya, olahraga dapat mendorong pelepasan hormon endorfin, yakni hormon yang dapat meredakan stres dan nyeri.

2. Mendengarkan musik

Hidup tanpa musik rasanya hampa.

Nyalakan atau putar musik yang Anda suka dan nikmati waktu bersantai untuk mengusir suasana hati yang buruk. 

Dengarkanlah lagu-lagu yang memberi Anda semangat untuk membangkitkan mood. Hindari mendengarkan lagu-lagu sedih yang justru dapat membuat Anda jadi lebih bete.

3. Berbagi cerita dengan teman

Bagi beberapa orang, cara menghilangkan bad mood yang efektif adalah dengan bertemu dengan orang terdekat, seperti teman dan anggota keluarga.

Jika memang itu yang Anda butuhkan, maka tidak ada salahnya untuk menghabiskan waktu sejenak untuk curhat dan mencurahkan perasaan guna melepas rasa penat.

Cara ini bisa dilakukan secara online maupun offline tergantung dengan kebutuhan masing-masing orang.(*)

Kategori :