Rekrutmen Calon Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) TNI AL 2023 Masih Dibuka, Begini Materi Seleksinya

Senin 22-05-2023,10:41 WIB
Editor : Sandra Saputra

1. Mendaftar secara online melalui laman al.rekrutmen-tni.mil.id dengan mengisi formulir pendaftaran secara benar dan lengkap.

2. Melakukan validasi secara langsung ke tempat pendaftaran terdekat. Berikut data yang harus kalian bawa:

– Formulir pendaftaran yang kalian bisa dapatkan secara online.

BACA JUGA: Berikut Persyaratan Pendaftaran Rekrutmen Tenaga Pendamping Koperasi Modern KemenkopUKM Tahun 2023

– Foto hitam putih terbaru ukuran 3×4 dan 4×6 masing-masing 2 lembar.

– Dokumen asli besertafotocopy yang ada legalisir, serta stopmap berwarna kuning.

Dokumen yang dibutuhkan yaitu:

– Akte kelahiran.

BACA JUGA: Jenis Bunga Langka Ini Jadi Bunga Nasional Indonesia

– KTP calon beserta KTP orangtua/wali.

– Akta Kematian bagi orang tua yang sudah meninggal.

– Kartu Keluarga

– Ijazah dari jenjang SD/MI, SMP/MTS, dan SMA/MA.

BACA JUGA:Tambah Daya Listrik PLN Cuma Bayar Rp 250 Ribu, Begini Cara Klaim Vouchernya

– Daftar nilai Ujian Nasional di setiap jenjang SD/MI, SMP/MTS, dan SMA/MA.

– SKCK

Kategori :