LEBONG, RADARLEBONG.ID - Permasalahan minimnya armada angkut sampah yang selama ini dialami DLH Lebong tampaknya akan segera teratasi.
Pasalnya, dipastikan truk amrol sampah akan bertambah. Itu setelah disetujuinya anggaran untuk penambahan armada angkut sampah tersebut dalam APBD Perubahan tahun 2022. "Nilainya kurang lebih sekitar Rp 180 juta. Sehingga, total anggaran untuk pengadaan unit angkutan sampah tersebut menjadi Rp 680 juta. Kalau DPA sudah kami terima akan segera direalisasikan," kata Kabid Cipta Karya Dinas PUPR-Hub Kabupaten Lebong Mast Irawan Nugroho, ST. BACA JUGA:Kelola Sampah Jadi Berkah, DLH Dorong Program Bank Sampah Wawan sapaan akrabnya, mengakui nilai yang diakomodir dalam APBD perubahan lebih sedikit dari yang sebelumnya diusulkan yaitu Rp 280 juta. "Dengan anggaran yang ada kemungkinan hanya bisa membeli satu unit truck amrool beserta satu kontainer saja," jelasnya. Sesuai dengan aturan, pihaknya hanya sebatas melaksanakan sebatas pengadaan unit saja. "Jika sudah terealisasi, truk amrol dan kontainer sampah tersebut akan sepenuhnya diserahkan kepada Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Lebong untuk digunakan dalam penanganan dan pengelolaan sampah di Kabupaten Lebong," tukasnya.Armada Truk Amrol Sampah Bertambah 1 Unit
Jumat 07-10-2022,11:47 WIB
Reporter : Amri Rakhmatullah
Editor : Redaksi
Kategori :
Terkait
Minggu 29-01-2023,14:18 WIB
Kabarnya Sejak Pemekaran, Lebong Belum Pernah Sabet Raihan Piala Adipura, Apa Penyebabnya?
Rabu 21-12-2022,15:10 WIB
Sampah Usai HUT Lebong Meningkat 2 Kali Lipat
Sabtu 17-12-2022,12:39 WIB
Jalan Santai Bahagia, Guru TKIT di Lebong Boyong Sepeda Motor
Rabu 12-10-2022,13:06 WIB
Kantongi Izin Lingkungan, Pabrik Jeruk Gerga Rp 2 M Ini Tak Kunjung Beroperasi
Jumat 07-10-2022,12:31 WIB
Penduduk Lebong di 12 Kecamatan Bertambah
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,10:58 WIB
Toyota Yaris Cross JDM vs Yaris Cross Indonesia: Platform, Desain, Interior, dan Mesin Dibedah Tuntas
Rabu 14-01-2026,11:07 WIB
Mobil Listrik Harus Pakai Ban Khusus? Alasan Teknis dan Dampaknya
Rabu 14-01-2026,11:29 WIB
Boros Mana? Mobil Listrik vs Mobil Bensin untuk Pemakaian 200 KM per Hari Selama 5 Tahun
Rabu 14-01-2026,12:29 WIB
Interior Toyota Kijang Super 2026: Perpaduan Nostalgia dan Kenyamanan Modern
Rabu 14-01-2026,11:49 WIB
Terbaru, Isuzu Panther Pickup 2026: Kendaraan Niaga Tangguh dan Irit untuk Kebutuhan Usaha
Terkini
Rabu 14-01-2026,15:59 WIB
Cek Varian Toyota Hilux Generasi Sembilan Terdaftar di RI
Rabu 14-01-2026,15:57 WIB
Chery Tiggo 7 CSH Hadir di Indonesia Harga Rp 500 Juta
Rabu 14-01-2026,15:54 WIB
iCar V27 Mulai Diproduksi, Intip Spesifikasi dan Harganya
Rabu 14-01-2026,15:52 WIB
Cek Spesifikasi dan Harga Toyota Fortuner Terbaru Tahun 2026
Rabu 14-01-2026,15:12 WIB