BENGKULU UTARA, RADARLEBONG.DISWAY.ID - Aksi pencurian kotak amal Masjid belakangan ini sangat marak terjadi, dan akhirnya perjalanan beberapa pelaku spesialis kotak amal masjid berhasil diamankan oleh pihak kepolisian.
Dimana, kelima pelaku ini diamankan di kediamannya di lokasi yang berbeda wilayah Kecamatan Padang Jaya dan Arga Makmur. Menariknya, salah satu pelaku masih berstatus pelajar. Hal ini dibenarkan oleh Kapolres BU AKBP Andy Pramudya Wardana, S.Ik melalui Kapolsek Giri Mulya Ipda Fredy Simaremare, SH. "Iya, kita berhasil amankan 5 spesialis pencurian kotak amal. Dimana, kelima orang ini, RF (17), YD (16), YDK (15),DS (20) dan MR (18), yang merupakan warga warga Desa Lubuk Banyau, Kecamatan Arga Makmur dan Padang Jaya," ujarnya. BACA JUGA:Aniaya Murid Hingga Luka, Oknum Guru Cuma Ditegur Ia menjelaskan, sejauh ini dari hasil pemeriksaan yang telah dilakukan para penyidik. Aksi pelaku ini ternyata tidak dilakukan secara perorangan, melainkan sistem bagi tugas yang memiliki keterbatasan waktu dalam tempo satu hari. Selain itu, dari kelima pelaku ini juga terungkap beberapa pelaku tidak hanya terlibat mencuri kotak amal, tapi juga terlibat dengan aksi pencurian di SD Negeri 103 BU, Desa Suka Makmur, Kecamatan Giri Mulya. " Selain pelaku yang diamankan, BB yang berhasil kita amankan satu unit laptop, kotak amal dan satu unit kendaraan milik salah satu pelaku yang digunakan untuk melancarkan aksinya. Hasil dari pencurian, para pelaku mengaku untuk membeli minuman keras dan dan kepentingan pribadi," demikian Kapolsek.Polsek Giri Mulya Sikat 5 Pelaku Spesialis Pencuri Kotak Amal
Jumat 12-08-2022,11:10 WIB
Reporter : Firdaus Effendi
Editor : Redaksi Radar Lebong
Kategori :
Terkait
Rabu 23-08-2023,14:50 WIB
Duda Asal Lebong Diciduk Polisi, Coba Perkosa Sepupunya
Jumat 12-08-2022,11:10 WIB
Polsek Giri Mulya Sikat 5 Pelaku Spesialis Pencuri Kotak Amal
Terpopuler
Kamis 08-05-2025,13:36 WIB
Cara Gadai Sertifikat Rumah di Bank BNI Terbaru 2025, Mudah Dilakukan!
Kamis 08-05-2025,15:17 WIB
Khasiat Kunyit Jadi Rahasia Kecantikan Perempuan Indonesia
Kamis 08-05-2025,13:51 WIB
Promo Indomaret Terbaru Hari Ini Kamis 8 Mei, Silverqueen Rp 10.900
Kamis 08-05-2025,14:05 WIB
5 Jenis Tanaman Obat Melawan Kanker Menurut Dosen ITB
Kamis 08-05-2025,14:50 WIB
Ini 3 Cara Ampuh Mengembalikan Panci Gosong Jadi Panci Bersih Tanpa Repot
Terkini
Kamis 08-05-2025,15:17 WIB
Khasiat Kunyit Jadi Rahasia Kecantikan Perempuan Indonesia
Kamis 08-05-2025,14:50 WIB
Ini 3 Cara Ampuh Mengembalikan Panci Gosong Jadi Panci Bersih Tanpa Repot
Kamis 08-05-2025,14:22 WIB
Tips Merawat Tanaman Seledri Hijau Subur Saat Cuaca Kemarau
Kamis 08-05-2025,14:05 WIB
5 Jenis Tanaman Obat Melawan Kanker Menurut Dosen ITB
Kamis 08-05-2025,13:51 WIB