Cara Cek Battery Health HP Infinix Dengan Praktis
Baterai Health Infinix-tangkapan layar-
RADARLEBONG.ID- Baterai merupakan salah satu komponen penting yang memengaruhi performa dan daya tahan sebuah ponsel, termasuk HP Infinix.
Oleh karena itu, mengetahui cara memeriksa battery health Infinix sangat penting untuk memantau kapasitasnya secara berkala.
Dengan memantau kesehatan baterai secara rutin, pengguna dapat memastikan HP Infinix tetap berfungsi dengan baik dalam jangka waktu yang lama.
Untuk mengetahui cara mengecek baterai health infinix yang praktis, simak informasi selengkapnya berikut ini.
BACA JUGA:HP Vivo Y29 5G, Catat Spesifikasi Lengkap dan Kamera Berkualitas
Infinix terkenal karena memproduksi HP dengan harga yang terjangkau, tetapi tetap menawarkan fitur-fitur canggih dan kualitas yang baik.
Pengguna disarankan untuk selalu menjaga HP dengan baik agar performanya tak berkurang secara cepat, termasuk kondisi battery healthnya.
Mengecek battery health HP Infinix bisa dilakukan melalui berbagai cara.
Dengan pengecekan rutin ini, pengguna dapat menjaga performa baterai tetap optimal serta memperpanjang masa penggunaannya.
Disadur melalui laman 91 Mobiles dan sumber lainnya, berikut ini cara cek battery health yang bisa dicoba.
1. Melalui Menu Settings
Cara pertama yang bisa dilakukan untuk mengecek kondisi battery health HP Infinix adalah melalui menu Settings.
Meski tak semua HP Android menunjukkan level baterai pada battery health, langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
Buka aplikasi Pengaturan di HP.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: