Binggung Menemukan Nomor HP Yang Telah Dihapus, Berikut Ini Caranya

Binggung Menemukan Nomor HP Yang Telah Dihapus, Berikut Ini Caranya

Cara Menemukan Nomor HP Yang Telah Dihapus-tangkapan layar-

RADARLEBONG.ID- Pernahkah Anda lupa menghapus nomor telepon di ponsel?

Jika iya, ada beberapa cara menemukan nomor telepon yang dihapus di HP Android Anda.

Biasanya tidak sengaja menghapus nomor telepon di Android.

Tak perlu khawatir, ada cara menemukan nomor telepon yang dihapus di HP Android. 

BACA JUGA:Cara Setting Fingerprint Laptop ASUS Dengan Mudah

Berikut cara menemukan nomor telepon yang dihapus di HP Android:

1. Buka Setelan > Perawatan baterai dan perangkat > Penyimpanan.

2. Dari bagian Tempat sampah, ketuk Kontak.

3. Pilih kontak dari daftar dan ketuk Pulihkan.

Meskipun tidak umum, ponsel Anda mungkin memiliki kontak yang tersimpan di memori internal atau kartu SIM.

Ini dapat terjadi jika Anda mencadangkan kontak di sana.

Jika Anda beruntung, nomor yang dihapus mungkin masih ada di cadangan. Berikut cara impor kontak:

- Buka Kontak > Menu > Kelola Kontak.

- Ketuk Impor atau ekspor kontak > Impor. Jika Anda memiliki kontak yang tersimpan di kartu SIM atau memori internal, Anda akan melihat sumber tersebut dalam daftar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: