Telusuri Keunggulan Infinix Smart 9, Smartphone Stabil Hingga 4 Tahun
Keunggulan Infinix Smart 9-tangkapan layar-
-Layar mulus 120Hz
Infinix Smart 9 hadir dengan layar seluas 6.7 inci berdesain punch hole.
Meskipun cuma sejutaan, layar ponsel ini memiliki refresh rate hingga 120Hz.
Ada pula fitur Always on Display alias layar selalu menyala. Jadi pengguna tetap bisa melihat informasi penting tanpa perlu buka kunci layar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: