Antivirus Terbaik 2024 untuk Windows, Dilengkapi Kelebihan dan Kekurangannya
Antivirus Terbaik 2024 untuk Windows-tangkapan layar-
-Pembaruan perangkat lunak secara berkala dengan patch keamanan terbaru.
-Cadangkan data penting kita secara berkala untuk melindungi diri dari kehilangan data.
-Waspada terhadap phishing dengan berhati-hatilah terhadap email dan tautan yang mencurigakan.
-Peringatan akan Wi-Fi publik, kita bisa menghindari mengakses informasi sensitif di jaringan Wi-Fi publik.
Aplikasi Antivirus terbaik untuk Windows 2024 berikut daftarnya:
1. Kaspersky
Kaspersky dikenal dengan kemampuan deteksi ancamannya yang canggih.
Produk ini menawarkan perlindungan yang kuat terhadap serangan malware, ransomware, dan phishing.
Namun, karena asal usulnya dari Rusia, beberapa pengguna memiliki kekhawatiran tentang privasi.
2. Trend Micro
Trend Micro berfokus pada edukasi pengguna untuk mencegah serangan siber.
Antivirus ini menawarkan fitur-fitur seperti perlindungan ransomware, keamanan media sosial, dan perlindungan perangkat.
3. Bitdefender
Kemampuannya dalam mendeteksi malware luar biasa, dampak kinerjanya minimal, dan fitur tangguhnya menjadikannya pesaing yang kuat.
Beberapa fitur seperti perlindungan ancaman tingkat lanjut, anti-ransomware, dan perlindungan real time memperkuat posisinya sebagai pilihan utama.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: