Panduan Terbaik Memilih HP Oppo Paling Tepat Sesuai Kebutuhan Anda

Panduan Terbaik Memilih HP Oppo Paling Tepat Sesuai Kebutuhan Anda

Tips membeli HP OPPO-foto :tangkapan layar-

RADARLEBONG.ID- Banyaknya HP yang beredar saat ini tentu adalah kabar yang baik karena Anda dan semua orang bisa memiliki banyak pilihan.

Akan tetapi, kabar buruknya, terkadang terlalu banyak pilihan bisa membuat Anda atau calon konsumen lain kebingungan dalam memilih HP.

Terlebih saat ini HP yang beredar punya spesifikasi yang berbeda-beda.

Namun, Anda tidak perlu bingung. Ada cara mudah agar Anda bisa memilih HP yang tepat dan sesuai dengan yang Anda butuhkan.

BACA JUGA:Boros Baterai Pengguna Oppo A71 Mengeluhkan Durabilitas Daya

Caranya adalah dengan membaca panduan memilih HP yang tepat berikut ini.

Cara pertama untuk memilih HP adalah dengan memilih HP berdasarkan dana yang Anda punya.

Anda bisa saja ingin HP berperforma tinggi tetapi ternyata dana Anda tidak mencukupi.

Karena itu, sebaiknya sebelum membeli HP, siapkan dana terlebih dulu.

Baru tentukan HP yang diincar. Adapun tips yang Anda harus terapkan sebelum membeli HP adalah sebagai berikut.

1. Pilih RAM Yang Memadai

Bila bicara RAM, pemilihan hp murah berkualitas harus disesuaikan dengan chipset yang disediakan.

Hp di kelas menengah biasanya memiliki RAM 3 GB atau 4 GB, namun kini tersedia hp mid-range dengan RAM 6 GB, bahkan 8 GB.

Hp dengan RAM 3 GB dijual dengan harga mulai dari 1 jutaan, namun bila Anda memiliki budget lebih, maka kami sarankan untuk membeli hp RAM 4 GB, atau hp RAM 6 GB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: