HP Lipat Oppo Find N2 Flip, Cek Beda Harganya Dengan Samsung Lipat

HP Lipat Oppo Find N2 Flip, Cek Beda Harganya Dengan Samsung Lipat

HP Lipat Oppo Find N2 Flip-foto :tangkapan layar-

RADARLEBONG.ID- Seperti tidak ingin kalah dengan produk Samsung kali ini Oppo juga mengeluarkan produk handphone lipatnya.

Tentu saja meskupun sama-sama HP lipat akan tetapi Samsung dan Oppo memilki perbedaan.

Produk Oppo mengeluarkan Oppo Find N2 Flip yang bisa dikatakan sudah lama akan tetapi hingga saat ini masih menjadi soroton banyak orang.

Untuk lebih jelasnya mari simak penjelasan mengenai spefisikasi dari Oppo Find N2 Flip kemudian Anda bisa membedakan harganya dengan Samsung lipat.

BACA JUGA:Kelemahan HP Oppo A98 5G Yang Buat Tidak Laris Saat Dipasarkan

Oppo Find N2 Flip merupakan produk HP layar lipat perdana dari Oppo yang resmi diluncurkan di Indonesia pada Rabu, 10 Mei 2023.

Berbeda dengan seri lainnya, kali ini Oppo ini mencoba untuk beralih ke ponsel lipat menyusul Samsung.

Oppo membekali produk terbaru ini dengan prosesor MediaTek Dimensity 9000+ (4nm) dengan RAM 8GB (LPDDR5).

Tersedia penyimpanan hingga 256 GB dari UFS Storage 3.1. Soal fotografi Oppo Find N2 Flip tidak perlu diragukan lagi.

Terdapat pengaturan kamera ganda dengan lensa standar Sony IMX 890 50 MP dengan aperture f/1.9,  serta lensa wide-angle menggunakan lensa Sony IMX 355 8 MP dengan aperture f/2.2.

Untuk kamera depan menggunakan Omnivision OVC32C, lensa 32 MP dengan aperture f/24. Oppo Find N2 Flip didukung dengan pengambilan video 4K lensa 7P.

Spesifikasi Oppo Find N2 Flip:

- Dimensi dan berat: 166,2 x 75,2 x 7,5 mm 191 gram

- Dimensi saat dilipat: 85,5 x 75,2 x 16 mm

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: