4 Cara Menghilangkan Bekas Hitam Jerawat Secara Alami, Bisa Dirumah!

4 Cara Menghilangkan Bekas Hitam Jerawat Secara Alami, Bisa Dirumah!

4 Cara Menghilangkan Bekas Hitam Jerawat Secara Alami, Bisa Dirumah!-Foto : internet -

RADARLEBONG.ID- Salah satu permasalahan kulit adalah bekas hitam jerawat yang sulit dihilangkan pada wajah.

Bekas jerawat merupakan respons dari tubuh kita terhadap peradangan yang disebabkan oleh jerawat.

Jika peradangan tersebut merusak kulit, tubuh akan melakukan proses penyembuhan dengan membentuk jaringan

baru yang cenderung memiliki tekstur dan warna yang berbeda, atau yang kita kenal sebagai bekas jerawat.

BACA JUGA:Bagaimana Cara Menyembuhkan Sakit Gigi dengan Cepat?

1. Memilih Produk dengan Formula Lebih Ringan

Produk dengan formula lebih ringan cenderung lebih cepat dan lebih mudah diserap oleh kulit, sehingga efeknya lebih optimal.

Misalnya, pelembap non-komedogenik adalah pilihan yang baik untuk menghidrasi kulit tanpa menimbulkan jerawat.

Bahan seperti retinol dan niacinamide juga banyak digunakan dalam produk skincare dengan formula ringan, dan keduanya efektif dalam menghilangkan bekas jerawat.

BACA JUGA:Apa Iya Orang Indonesia Dermawan? Fenomena Sedekah dan Realitas Era Digital

2. Menggunakan madu

Madu juga bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan bekas jerawat secara alami.

Sifat antibakteri dan antiinflamasi pada madu mampu mengatasi peradangan dan infeksi pada kulit akibat jerawat. 

Ketika jerawat teratasi dengan baik, maka kondisi ini akan menurunkan risiko munculnya bekas jerawat yang menghitam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: