Yuk Simak Bahaya Terlalu Sering Kerokan Bagi Kesehatan
Yuk Simak Bahaya Terlalu Sering Kerokan Bagi Kesehatan-foto :internet-
RADARLEBONG.ID - Kerokan bagi orang indonesia adalah hal yang tidak asing.
Jika tubuh terasa tidak fit, kerokan sering menjadi solusi pertama agar tubuh kembali fit.
Kerokan umumnya dilakukan orang dewesa ketika masuk angin.
Kerokan dilakukan dengan cara menggosokkan koin pada kulit yang mengalami masuk angin jika lama digosokkan mata kulit akan memerah dan dianggap anginnya keluar.
BACA JUGA:Sering Jadi Menu Sahur, Kenapa Telur Bisa Bikin Kenyang Lebih Lama?
Namun pada penjelasan medis nya proses merahnya kerokan terjadi karena suhu tubuh yang memanas dan juga mengakibatkan pembuluh darah dalam tubuh melebar.
Hal ini akan memperlancar peredaran darah pada tubuh yang juga dikenal dengan istilah oksigenasi.
Kerokan ini nikmat dirasakan bagi pecandu yang akan tetapi kerokan ini bisa berdampak negatif bagi kesehatan jika dilakukan secara intens. Berikut ini bahaya sering kerokan.
1. Alergi Kulit
BACA JUGA:Ketahui Berikut Ini Bahan Plastik Yang Bahaya Digunakan Tempat Makanan
Kerokan bisa menyebabkan alergi, alergi ini muncul dari penggunaan logam atau alat yang digunakan untuk mengerok.
Kondisi alergi masing-masing individu berbeda-beda. Alergi ini bisa menyebabkan muncul bintik-bintik. yang jika berlanjut pada infeksi kulit menimbulkan luka yang lebih serius.
2. Menyebabkan Nyeri
Jika Anda mengalami kerokan yang cukup kuat, tubuhmu akan mengalami nyeri yang dapat berkepanjangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: