Atrial Fibrilasi: Segera Berobat untuk Mencegah Stroke

Atrial Fibrilasi: Segera Berobat untuk Mencegah Stroke

Atrial Fibrilasi: Segera Berobat untuk Mencegah Stroke-foto :pixabay-

RADARLEBONG.ID - Atrial fibrilasi adalah gangguan irama jantung yang ditandai dengan denyut jantung tidak beraturan.

Denyut jantung normal berkisar antara 60 hingga 100 kali per menit.

Pada pasien atrial fibrilasi, denyut jantung dapat menjadi sangat cepat, bahkan hingga mencapai 150 kali per menit.

Gejala atrial fibrilasi:

BACA JUGA:Detak Jantung Tak Teratur? Kenali Atrial Fibrilasi dan 3 Latihan Sederhana Tanpa Obat!

Gejala atrial fibrilasi yang paling umum adalah:

* Denyut jantung tidak beraturan

* Pusing

* Lemas

BACA JUGA:Hujan Bikin Gampang Sakit? Tingkatkan Daya Tahan Tubuh dengan 5 Buah Kaya Vitamin dan Antioksidan!

* Sesak napas

* Nyeri dada

* Mudah lelah

Risiko atrial fibrilasi:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: