Daun Bidara, Tanaman Herbal yang Berkhasiat Disebut dalam Al Quran

Daun Bidara, Tanaman Herbal yang Berkhasiat  Disebut dalam Al Quran

Manfaat Daun Bidara --

RADARLEBONG.ID - Daun bidara merupakan salahsatu tanaman herbal yang memiliki banyak khasiat yang terkandung didalamnya.

Tak hanya itu saja, tanaman Daun Bidara yang berasal dari tanamana bidara (Ziziphus Mauritiana) sejenis pohon kecil penghaisl buah yang tumbuh di daerah kering. 

Tanaman Daun Bidara inipun, juga disebut dalam Al Quran dalam beberapa suratnya.Salahsatunya, yang ada di surat Al Waqiah

"Dan golongan kanan, alangkah bahagianya golongan kanan itu (27). Berada di antara pohon bidara yang tak berduri (28),dan pohon pisang yang bersusun-susun (buahnya) (29)," (Q.S Al-Waqi’ah: 27-29).

BACA JUGA:Khasiat Daun Bidara Dipercaya Tangkal Santet Hingga Sihir

BACA JUGA:Konsumsi Daun Kemangi, Banyak Kandungan Gizinya Loh

Diketahui, tanaman Daun Bidara memang sudah lama digunakan sebagai obat herbal. Yangmana, tanaman Daun Bidara inijuga disebutkan merupakan salah satu tanaman penghuni surga yang mengandung senyawa alami yang memunculkan manfaat kesehatan yang beragam.

Manfaatnya mulai dari melancarkan pencernaan, membangun imunitas, hingga bersifat oksidan.

Dalam artikel yang dilansir dari berbagai sumber ini akan mengulas manfaat Tanaman Daun Bidara Bagi Kesehatan

Melansir dari laman klikdokter disebutkan, Tanaman Daun Biadara ternyata kaya akan kandungan polifenol, siklopeptida alkaloid, saponin dammarane, vitamin, mineral, asam amino, serta asam lemak tak jenuh ganda.

Selain itu, Daun Bidara juga mengandung senyawa yang bersidat antimikroba, anti inflamasi, hipoglikemik, antioksidan serta memiliki efek imunomodulator yang baik untuk kesehatan.

1. Daun Bidara bisa mengontrol gula darah.

Dengan meminum air rebusan daun biara secara rutin bisa membantu menurunkan dan menstabilkan kadar gula darah. Hal ini tentu menjadi obat yang baik untuk para penderota diabetes.

2. Turunkan Kolesterol

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: