Pendaftaran Calon Guru Penggerak Angkatan 9 dan 10 Masih Dibuka, Berikut Cara Daftarnya

Pendaftaran Calon Guru Penggerak Angkatan 9 dan 10 Masih Dibuka, Berikut Cara Daftarnya

ilustrasi -foto internet-

RADARLEBONG.ID - Meski hanya menyisakan 2 hari kedepan, namun masih ada waktu untuk para guru untuk mendaftarkan diri sebagai Calon Guru Penggerak Angkatan ke 9 dan 10.

Dikutip dari akun instagram @ditjen.gtk.kemdikbud, pendaftaran Calon Guru Penggerak (CGP) angkatan ke 9 dan 10 sudah dibuka Kemendikbudristek sejak 12 Desember 2022 hingga 10 Januari 2023.

Tak hanya pendaftaran Calon Guru Penggerak (CGP) saja,namun dibuka kesempatan sebagai Calon Pengajar Praktik (CPP).

Namun, CPP telah dibuka lebih dulu sejak 21 November 2022 hingga 10 Januari 2023.

BACA JUGA:46 Guru Lebong Daftar Guru Penggerak

BACA JUGA:186 Peserta Seleksi Guru Penggerak Lebong Tahap I Tumbang

Jumlah kuota calon penggerak angkatan 9 sebanyak 20.000 peserta dan angkatan 10 jumlahnya adalah 55.000 peserta.

Program Calon Guru Penggerak bisa diikuti oleh Guru Non ASN maupun ASN dari sekolah negeri maupun swasta dari seluruh jenjang pendidikan dari TK , SD, SMP, SMA, SLB 

Dengan CPG ini juga menjadi kesempatan bagi guru untuk meningkatkan skill sebagai tenaga pengajar dan pendidik.

CPG ini juga bisa diikuti Kepala Sekolah, namun tentu ada syaratnya, antara lain 

BACA JUGA:Hanya 10 Guru Daftar Guru Penggerak

BACA JUGA:Lokakarya Pendidikan Guru Penggerak di Bengkulu Tuai Apresiasi

belum memiliki NKRS dan berstatus definitif dari non ASN ataupun ASN, baik dari sekolah swasta dan negeri.

Bagaimana, akan banyak manfaat bagi para guru dengan mengikuti program Calon Guru Penggerak ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: