Resep Cumi Goreng Tepung Tapioka, Renyahnya Tahan Lama
Resep Cumi Goreng Tepung Tapioka Ala Chef Devina-foto :tangkapan layar/youtube@Devina Hermawan-
1 sdt baking powder
1 butir telur
1 sdt bubuk bawang putih
120 gr tepung tapioka
Lapisan kering:
Tepung tapioka
Bahan saus cocolan:
3 sdm saus sambal
2 sdm saus tomat
2 sdm air matang
Langkah:
1. Potong-potong cumi lalu pindahkan ke dalam mangkuk. Bilas cumi 2-3 kali, tiriskan.
2. Masukkan telur, kaldu ayam bubuk, bubuk bawang putih, garam, merica, baking powder dan tepung tapioka, aduk rata.
3. Balurkan cumi ke dalam tepung kering sedikit demi sedikit, aduk perlahan. Diamkan 1-2 menit sebelum di goreng.
4. Panaskan minyak, masukkan cumi sedikit demi sedikit lalu goreng hingga kuning keemasan, tiriskan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber:
