Toyota Urban Cruiser Mobil Listrik SUV Masa Depan Dengan Desain Futuristik

Jumat 31-01-2025,14:56 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Miya Diosi

Sebagai mobil listrik kedua yang dikeluarkan Toyota setelah bZ4X, Toyota Urban Cruiser dirancang untuk menjangkau lebih banyak konsumen, memberikan pilihan mobil ramah lingkungan yang lebih terjangkau.

Dengan desain modern dan fitur canggih, mobil ini diharapkan dapat menarik minat konsumen yang mencari kendaraan listrik dengan harga lebih terjangkau, serta teknologi yang inovatif.

 

Kategori :