Hanya Lenovo Yang Luncurkan Desktop Paling Kecil di Dunia, Simak Penjelasannya!

Selasa 10-09-2024,14:46 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Miya Diosi

Sebab perangkat ini sudah melakukan pengujian dengan Military Standar tes untuk kestabilan perangkat.

ThinkCenter M90n-1 Nano terintegrasi dengan rangkaian solusi keamanan ThinkShield, di mana secara langsung telah menyediakan slot Kensington Lock, dilengkapi dengan chip hardware,

Trusted Platform Module (TPM 2.0) yang dapat melakukan enkripsi data, serta tetap menjaga keamanan di semua proses dari segi hardaware dan software.

Harganya, Lonovo Indonesia melepas ThinkCenter M90n-1 Nano dengan harga USD 639 atau sekitar Rp 8,8 juta.

Kategori :

Terpopuler