RADARLEBONG.ID- Merk hp yang terkenal di Indonesia salah satu Samsung. Samsung adalah perusahaan teknologi terbesar di dunia.
Perusahaan asal Korea Selatan itu memimpin pasar penjualan ponsel dunia. Pendapatan Samsung keseluruhannya dalam setahun disebut-sebut setara dengan 20 persen dari produk domestik bruto (PDB) Korea Selatan.
Seiring perkembangan zaman Samsung telah banyak membuat variasi salah satunya Samsung A35 5G yang memiliki kecangihan lebih bagus dan keunggulan tertentu.
Samsung variasi ini mempunyai baterai 5000 mAh ketahanan bisa mencapai 2 hari.
BACA JUGA:Trik Rahasia Membuat Stiker Foto di Keyboard HP iPhone Tanpa Aplikasi
Meskipun demikian Anda juga harus merawat baterai handphone Anda supaya tahan lama dan tidak mudah low.
Berikut ini tips merawat baterai HP Samsung A35 5G.
1. Batasi refresh rate layar
Kebanyakan HP modern mempunyai refresh rate tinggi untuk menghadirkan pengalaman penggunaan yang lebih smooth.
BACA JUGA:10 Daftar HP yang Tak Bisa Pakai WhattsApp di Tahun 2024
Galaxy A34 5G sendiri hadir dengan layar yang memiliki refresh rate 120Hz. Tapi menggunakan refresh rate tinggi akan menguras baterai kalian lebih cepat jika dibandingkan dengan refresh rate yang lebih rendah.
Eits, tenang soalnya di Galaxy A34 5G ini hadir dengan pilihan refresh rate yang bisa diubah oleh pengguna.
Caranya gampang, tinggal buka Setting, lalu pilih menu Tampilan. Lalu pilih menu Kemulusan gerakan, kemudian pilih Standar.
Nah, saat kalian ingin bermain gim, kalian bisa mengaktifkan kembali fitur refresh rate 120Hz secara manual untuk mendapatkan pengalaman gaming yang lebih baik.
2. Aktifkan batas penggunaan