3 Merk Kecap Manis Paling Enak yang Bikin Masakan Lebih Nikmat

Sabtu 20-04-2024,11:17 WIB
Reporter : Miya Diosi
Editor : Reni Apriani

RADARLEBONG.ID - Kecap manis sering digunakan untuk campuran bakso dan soto atau mie, akan tetapi selain itu kecap manis juga dikonsumsi sebagai campuran nasi.

Oleh karena itu, diperlukan kecap manis yang berbahan dasar yang bagus.

Kecap manis merupakan kecap kental yang mempunyai cita rasa manis berasal dari gula aren dengan bahan baku yang digunakan dalam pembuatan kecap manis adalah kedelai,

tetapi populer dibuat dari kedelai hitam, gula kelapa, garam, dan air. Kacang kedelai hitam difermentasi selama beberapa bulan hingga permukaan kedelai tertutup jamur, bagian ini disebut koji.

BACA JUGA:Tips Memilih Ikan Laut yang Segar, Harus Teliti !

Kemudian koji direndam pada larutan garam, disebut moromi.

Di Indonesia terdapat berbagai merk kecap manis yang bisa Anda coba konsumsi akan tetapi Anda jangan tergiur

dengan harga yang murah bisa saja harga murah akan tidak bagus untuk kesehatan Anda dan berefek samping.

Berikut ini rekomendasi merk kecap manis terbaik yang ada di Indonesia.

BACA JUGA:Resep Pempek Ubi Jalar, Kreasi Camilan Musim Hujan yang Mengenyangkan

1. Kecap Bango

Bango kecap manis dibuat sepenuh hati dari perpaduan tepat bahan pilihan berkualitas dari alam: kedelai hitam Mallika, gula, garam dan air.

Ciptakan rasa yang benar-benar kecap. Sangat cocok digunakan untuk berbagai macam masakan seperti: oseng tempe, tumis sayuran, nasi goreng, sate kambing,

nasi telor kecap, ayam kecap, semur daging atau ayam, atau bisa juga dijadikan pelengkap bumbu makanan.

2. ⁠Tropicana Slim

Kategori :