Kemenag Lebong Beri Kabar Terbaru: Ini Jadwal Perkiraan Keberangkatan Calon Jemaah Haji

Kamis 18-04-2024,15:41 WIB
Reporter : Adrian Roseple
Editor : Reni Apriani

2 orang lansia

7 orang kuota cadangan

Untuk kuota tambahan, Kemenag Lebong masih menunggu keputusan dari pemerintah pusat.

Menjelang keberangkatan yang semakin dekat, Leni Marlena mengimbau para CJH untuk menjaga kesehatan,

terutama dengan memperhatikan pola makan dan berolahraga secara rutin.

"Menjaga kesehatan sangat penting agar semua tahapan ibadah haji di tanah suci dapat dilaksanakan dengan baik," harapnya.

CJH Lebong tetap semangat dan antusias dalam mempersiapkan diri untuk menunaikan ibadah haji.

Mereka berharap kepastian jadwal keberangkatan segera diperoleh agar mereka dapat segera mewujudkan impian mereka untuk beribadah di tanah suci.

 

Kategori :